Rumah Fit.Com – Bingung menentukan warna yang akan digunakan untuk interior kamar mandi dirumah? kenapa tidak mencoba warna abu-abu sebagai warna mayoritas di dalam kamar mandi minimalis seperti yang ada pada desain ruang untuk mandi dibawah ini
Kamar Mandi Minimalis Abu-abu
Terima kasih telah mengunjungi rumahfit.com dan membaca artikel terbaru kami tentang warna cat Kamar Mandi Minimalis abu-abu, semoga dapat menginspirasi & membantu menemukan ide rancangan kamar mandi. Jika Anda sedang mencari kategori yang sama, silakan juga lihat kategori Desain Kamar Mandi
Penggunaan warna abu-abu pada kamar mandi memberikan kesan yang mendalam dan penuh arti, warna bu-abu juga menjadi warna paling tren tahun 2013 yang lalu. Kesan hangat akan muncul dalam sebuah kamar mandi yang penuh dengan warna tersebut. Pemilihan warna cat kamar mandi dengan warna abu-abu yang menonjol sangat pas bagi seorang pekerja keras yang sibuk karena warna ini bersifat hangat, tenang, dan menentramkan sangat cocok untuk relaksasi sambil membersihkan tubuh dari kotoran.